SEORANG AYAH

Oleh : Aledra Syaharani

Air Mata
Ku duduk di jendela
Meratap kaca dan tetesan air hujan
Ku memejamkan mata
Sambil menghilangkan kesedihan

Apa yang bisa ku buat
Agar menghilangkan luka berat
Luka yang ada dalam hatiku
Yang membuat ku menangis pilu

Senyuman mereka
Senyuman motivasi bagiku
Ku hapus air mataku
Ku ubah dengan senyuman ceria

Related Posts:

  • Ibu Puisi Karya Richard Fernando Putra Bela Ibu kau mengandung 9 bulan sampai engkau melahirkanku dengan susah paya engkau merawatku sampai aku tumbuh b… Read More
  • Karya : Khamim Chi'e Naxremphunk Ya allah... Jika aku jatuh cinta, Cintakanlah aku pada seseorang yang dapat membuatku semakin mencintai-Mu... Ya allah.. Jika aku jatuh hati,.… Read More
  • Nana Qhoesmitha Kawaii --------------------------------------------------------------------------------------- Kehidupan fana didunia ini memang penuh dg getir dan coba… Read More
  • Jasa Tak Terlupakan Puisi Karya : Patma Ibu... kau membingbingku selama satu tahun kau begitu baik padakuwaluapun aku sukamarah-marah Ibu.... kau begitu ceria dan ra… Read More
  • Karya Sahabat Karya : Ajeng Sriharyani ------------------------------------------------------------------- Karya : Dinny Savitri … Read More
luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com